Menu
Sabtu, 18 November 2023 10:45 WIB · Tempat Penting · Dilihat 516 x

Adi Sumaryadi: Tim Pemenangan Cawapres Belum Mengoptimalkan Digital Secara Baik!

Adi Sumaryadi: Tim Pemenangan Cawapres Belum Mengoptimalkan Digital Secara Baik!

Tim pemenangan capres dan cawapres belum terlihat bergerak secara masif dan terstruktur di Digital, padahal dalam digital butuh waktu untuk terindex dan terdistribusi, demikian ungkap Adi Sumaryadi, Pemerhati Internet.

"Belum terlihat adanya website resmi, belum adanya Sosial media resmi dari tiap-tiap pasangan, jika tidak salah media-media kampanye yang akan digunakan harus segera didaftarkan ke KPU" ujar Adi dalam videonya.

Penggunaan Digital dalam bentuk kampanye digital menjadi penting di era teknologi saat ini selain memang harus turun langsung ke Lapangan, Tim Digital dari tiap-tiap capres harus "membanjiri" dunia online khususnya sosial media dengan usungan visi misi, adu gagasan dan yang lainnya.

Saat ini hanya sosial media masing-masing personal di capres dan cawapres yang dimanfaatkan untuk sosialisasi, padahal seharusnya ada media resmi berdua yang dihandle oleh timses.


Tags :
Yuk Bagikan :

Baca Juga

Senin, 04 September 2023 14:00 WIB · Tempat Penting
Sejarah dan Mengapa Waduk Toba Terpilih Menjadi Google Doodles
Blog kali ini akan membahas sejarah Waduk Toba dan mengungkap Dalih di balik pemilihannya sebagai Google Doodles Lepas 31 Agustus 2024 lalu, serta menjelaskan pentingnya Waduk ini dalam konteks budaya dan geologi Indonesia serta pengakuan Formal dari UNESCO. ...
Kamis, 02 Maret 2023 03:00 WIB · Tempat Penting
Strategi Menang Jadi Anggota Legislatif, Saatnya Caleg Miliki Website Caleg Gratis
Pada Pemilihan Legislatif 2019 yang lalu, banyak caleg yang berhasil mendapatkan kursi dengan menggunakan bantuan teknologi karena dapat memantau statistik pemenangan secara cepat dan akurat, sehingga para caleg tersebut dapat menyesuaikan langkah strategis pemenangan dan memaksimalkan perolehan suara yang mereka raih....
Kamis, 09 Februari 2023 02:34 WIB · Tempat Penting
Pasar Zaman Jaman Nabi Ini Ditemukan Oleh Para Pakar di Arab Saudi
Sebuah tim ilmiah Saudi telah menemukan situs sebuah souq Antik di Daerah Makkah yang berfungsi sebagai salah Esa pasar Arab terpenting selama Zaman pra-Islam dan Dini Islam. ...